gajah gajah..
keluarlah sekarang juga..
sebelum kamu semakin besar dan banyak,
memenuhi seluruh hatiku yang lelah..
lalu akan membuat langkahku semakin berat jika tinggal..
atau menghancurkan hatiku jika lalu pergi..
gajah gajah..
kumohon,
pergilah dengan damai..
akan kutahan sakitku,
kutambal hatiku yang berlubang,
lalu kujahit yang sobek.
kuingin hatiku bersih kembali..
:)
Monday, October 27, 2008
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
wadoooh kenapa lagi neng...
ReplyDeletepatah hati atau sakit hati?